RSS

KOLEKSI CLARKII

Berikut ini merupakan beberapa sampel koleksi lobster clarkii yang kami budidayakan:

Procambarus clarkii (PUTIH/SNOW WHITE)

100_2135

Procambarus clarkii (MERAH)

clarkii

Procambarus clarkii (ORANGE)

100_1667


KAWIN

100_1783

BERTELUR

480114_472429086145380_1342637117_n

 
1 Comment

Posted by on April 1, 2013 in Uncategorized

 

INDUKAN LOBSTER AIR TAWAR RED CLAW

Indukan lobster air tawar red claw adalah lobster air tawar yang telah mencapai usia matang gonad dan siap untuk bereproduksi. Umumnya,  lobster air tawar yang baik dijadikan sebagai indukan adalah yang memiliki usia minimal 6 bulan, dengan panjang sekitar 5-6 inchi. Ukuran ini berkaitan dengan jumlah anakan yang akan dihasilkan oleh indukan lobster tersebut, semakin besar ukuran induk lobster yang digunakan, maka semakin banyak pula jumlah anakan yang dapat dihasilkan dari satu indukan lobster air tawar. Tentu saja hal ini harus ditunjang dengan pemberian pakan yang berkualitas dan penanganan induk yang baik. Berikut ini contoh indukan red claw ukuran 6 inchi:

JANTAN

100_1573

BETINA

100_1572

BERTELUR

Foto0419

598789_472838642771091_1750759478_n

 
Leave a comment

Posted by on April 1, 2013 in Uncategorized

 

BLUE RED CLAW

BLUE RED CLAWBlue red claw merupakan lobtser air tawar yang memiliki warna dominan biru. Warna ini umumnya terjadi karena pemeliharaan lobster menggunakan air jernih dan terhindar dari sinar matahari secara langsung. Para pecinta ikan hias biasanya lebih memilih lobster air tawar yang berwarna seperti ini dibandingkan dengan warna lain pada jenis lobster yang sama.

 
5 Comments

Posted by on April 1, 2013 in Uncategorized